Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Mendapat Uang Halal dari Internet Lewat Menulis

Guratanku.com - Memiliki penghasilan yang berasal murni dari usaha sendiri adalah keinginan yang banyak  diimpikan banyak orang.

Karena besar kecilnya pendapatan dapat kita atur sendiri berdasarkan kinerja kita dan bukan berdasar gaji yang sudah fixed terpatok.

Menurut Kang Adymin sendiri sangat sayang bagi kalian yang mempunyai kemampuan menulis namun tidak digunakan dan dimaksimalkan untuk memulai bisnis anda.

Banyak sekali link untuk bisnis kepenulisan, jika anda sudah memiliki gelar yang cukup. Tak ada salahnya untuk menghubungi penerbit untuk mempublikasikan karya anda.

Dengan menggunakan penerbitan , maka dengan demikian karya anda akan memiliki legalitad dan dilindungi oleh undang-undang.

Namun bagi anda yang belum memiliki gelar, jangan berkecil hati. Sebab ada seribu satu cara untuk mendapatkan penghasilan dari menulis ini.

Salah satunya dengan ngeblog. Semakin rajin anda menulis di blog maka akan semakin meningkatkan kepercayaan mesin pencarian google kepada anda. Sehingga blog anda akan mudah terindeks oleh google untuk keyword yang anda tuju.

Bagi anda yang memiliki blog dengan pageviews yang banyak diatas 500 perhari namun belum juga di Acc tak ada salahnya untuk mencoba jasa Jv.Adsense.

Dengan Jv Adsense anda akan memiliki penghasilan adsense  yang berasal dari akun penyedia layanan tersebut. 

Layanan Jv Adsense sendiri menurut Kang Adymin merupakan layanan yang mempunyai rating yang baik serta potongan yang murah saat bagi hasil. 

Singkatnya pemilik web yang menggunakan Adsense milik Jv Adsense tersebut dibagi dua, 80 persen untuk pemilik dan 20 persen untuk penyedia jasa. Sangat murah bukan?

Anda tidak mau ribet dengan adsense?. 
Baiklah, masih ada ide lain untuk mengembangkan kepenulisan pada situs besar seperti IdnTimes dan web portal lain. Namun untuk situs yang asli benar-benar memberikan imbalan adalah idnTimes.

Ada juga para conten writer lain yang memperjualbelikan jasa kepenulisannya. Rata-rata mereka menjual dari harga IDR 15.000-50.000 untuk satu artikel tergantung dari kuantitas dan kualitas artikelnya. 

Jadi jangan beputus asa di dunia internet ini, banyak cara untuk menghasilkan uang dengan halal melalui bakat anda.

Salam Guratanku, semoga selalu bahagia!

Posting Komentar untuk "Cara Mendapat Uang Halal dari Internet Lewat Menulis"